PHP dan Class Part3

GRATIS!!! Materi Video Tutorial Web Bot Development Otomatisasi Pekerjaan Menggunakan Browser, Silahkan klik

Download Video Tutorial Web Bot Development

Kalau pada artikel sebelumnya saya telah membahas class dan pewarisan (Inheritance), maka pada artikel yang ketiga ini saya akan membahas tentang Overriding. Apa itu Overriding? Terkadang dalam membuat program, kita bingung memberikan nama variabel.Pada pemrograman prosedural, kita tidak dapat menggunakan variabel yang sama berulang-ulang. Tetapi pada Konsep OOP, kita dapat menggunakan variabel yang sama secara berulang-ulang tetapi operasi yang dilakukan oleh metode tersebut berbeda. Inilah yang dinamakan Overriding.

Untuk lebih jelasnya, mari kita lihat contoh sederhana dari konsep overriding di bawah ini :

DomaiNesia

? class induk {
var $kata = "Cetak induk";
function kata () {
print $this->kata;
}
}
class anak extends induk {
var $kata = "Cetak Anak";
function kata () {
print $this->kata;
}
}
$cetak = new anak ();
$cetak->kata();
?>

Hasilnya : cetak anak.

Mengapa yang tertampil di layar adalah kata "cetak anak" padahal seharusnya pewarisan kelas induk mengharuskan "cetak induk" ? Karena pada class anak terjadi overriding pada method kata. Sehingga pada saat dijalankan, yang tertampil di layar bukanlah cetak induk tetapi cetak anak..Yup...Sekian dulu penjelasan dari saya.Semoga teman-teman sekalian dapat paham dan mengerti. Jika ada yang ingin ditanyakan silahkan hubungi saya di :

Email 1 : ivan@ilmuwebsite.com
Email 2 :? ivan_wen_piao@yahoo.co.id
Web : http://ivan.ilmuwebsite.com

Artikel Terkait :